50 Ide Nama Toko Islami Modern, Lengkap dengan Maknanya

50 Ide Nama Toko Islami Modern, Lengkap dengan Maknanya

JAKARTA, celebrities.id – Ide nama toko Islami modern ini bisa jadi rekomendasi bagi Celeb Hitz yang ingin mulai berbisnis. 

Pasalnya menentukan nama menjadi hal yang krusial bagi entrepreneur pemula, lantaran menjadi identitas suatu bisnis. 

Sebuah nama juga mengandung doa dan sebaik-baiknya nama adalah yang penuh dengan arti serta doa yang baik. 

Islam sendiri sudah menegaskan bahwa pemberian nama tidak semata-mata adalah hal sepele yang bisa asal-asalan untuk dipilih. 

Melansir berbagai sumber, Sabtu (8/6/2022), berikut 50 ide nama toko Islami modern.

Ide Nama Toko Islami Modern

1. Hizam, artinya toko yang penolong
2. Lazuardi, artinya toko yang membawa kegembiraan
3. Laksita, artinya toko yang terkenal
4. Kaamilun, artinya toko yang sempurna
5. Thayyib, artinya toko yang menjual makanan baik
6. Shaahibun, artinya toko yang selalu ramai
7. Laadhib, artinya toko yang sedap, cocok untuk toko roti. 
8. Adiba, artinya toko yang indah
9. Bellvania, artinya toko hadiah terbaik dari Tuhan
10. Chayra, artinya toko penuh kebaikan dan kecantikan
11. Baahirah, artinya toko yang terang benderang.
12. Asjad, artinya toko yang emas atau permata.  
13. Atyab, artinya toko yang wangi
14. Hanania, artinya toko yang dikasihi Allah SWT. 
15. Daris, artinya toko yang pembaca atau terpelajar. 

 

16. Dhiya’, artinya toko yang bercahaya. 
17. Durar, artinya toko yang mutiara.
18. Dzaki, artinya toko yang cerdas. 
19. Faeyza, artinya toko yang sukses. 
20. Fa’iz, artinya toko yang jaya atau menang. 
21. Fannani, artinya toko yang memiliki banyak seni. 
22. Farhan, artinya toko kegembiraan. 
23. Khairan, artinya toko yang gembira.
24. Khansa, artinya toko yang keabadian.
25. Kinaan, artinya toko yang mengandung doa-doa. 
26. Ilene, artinya toko yang memberi cahaya.
27. Ilona, artinya toko yang berkemilau.
28. Raniah, artinya toko yang  mempesona.
29. Raqilla, artinya toko yang menabur kebaikan.
30. Fauzan, artinya toko kejayaan atau kemenangan. 
31. Fattah, artinya toko penakluk. 
32. Ghaisan,artinya toko yang rupawan. 
33. Hasanah, artinya toko yang penuh dengan kebaikan.
34. Izdihaar, artinya toko yang membawa kesuksesan.
35. Jauharah, artinya toko seindah Mutiara.
36. Nurulillah, artinya toko yang disinari cahaya Allah SWT.
37. Raihan, artinya toko yang harum.
38. Tabriiz, artinya toko yang lebih unggul dibandingkan yang lain.
39. Tuhfah, artinya toko yang paling berharga.
40. Tsurayaa, artinya toko yang bersinar seperti bintang.
41. Arrahmah, artinya toko yang akan capai kemenangan. 
42. Aufa, artinya toko yang setia. 
43. Bashir, artinya toko pembawa kebaikan.
44. Demian, artinya toko yang makmur.
45. Madani, artinya toko yang maju
46. Rayyan, artinya toko yang subur dalam usahanya
47. Seana, artinya toko yang diberkahi Tuhan
48. Sultan, artinya toko yang jaya
49. Aida, artinya toko yang keberuntungan
50. Kalea, artinya toko yang terang

Editor : Simon Iqbal Fahlevi


Artikel ini bersumber dari www.celebrities.id.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *